loading...

Saturday, March 29, 2014

Trima kasih indowebsite

Beberapa waktu lalu saya membuat blog baru. Berbeda dengan blog kesayang saya yang ini yang menggunakan platform blogspot, kali ini saya mencoba  membuat blog berplatform wordpres self hosted. Biar aga keren dikit.
Karna self hosted maka saya harus blusukan dulu keberbagai provider layanan hosting dan domain. Berbekal search enggine favorite saya, maka  saya melihat review satu persatu layanan provider tsbt.
Apakah para saudara2 sekalian pernah mendengar istilah anak ayam mati dilumbung padi?. Nah itu istilah pas buat saya ketika saya  gi milih milih layanan web hosting terbaik. Semua layanan provider bener bener seperti jurkam kampanye. Semua seolah berteriak pilih aku! Pilih aku!!!!

Masing masing berlomba lomba memperkenalkan fitur kualitas dan tentu saja harga. Setelah menimbang dan memilih berdasarkan ripiw teman teman diberbagai forum, pilihan saya jatuh ke dua provider lokal, yaitu idhosthonger dan indowebsite.net. kenapa idhostinger dan indowebnet?. Pertama idhostinger menyediakan hosting dan domain gratis. Ini memudahkan saya untuk mengexplore web saya, karena gratis jadi ga apa apa dong kalo salah. Sedangkan indowebsite menjadi pilihan kedua saya karena dari indowebsite masuk sepuluh besar penyedia hosting lokal terbaik versi majalah forbes. Hi hi bercanda ya tentu saja versi para pengguna web hosting baik itu diforum diblog. Disamping itu dari segi harga juga saya rasa untuk kantong kuli bangunan seperti saya harga yang ditawarkan masuk akal.
Setelah satu bulan membangun blog dengan memakai indowebsite tiba tiba web saya down! Wuih jangkri!  Batin saya. Dengan galau dan siap siap ngamuk ngamuk saya hubungi cs indowebsite. Dan bener sekali kata rekan rekan,  respon indowebsite secepat kilat. Setelah bebasa basi tanya kabar dan nawarin minum akhirnya si cs nanya ada keperluan apa pak? Lalu saya pun curhat kalo web saya down. Setelah dipriksa kurang dari lima menit blog saya pun live lagi. (Senangnya hatiku).
Ternyata letak permasalahan dari downnya blog saya ada kesalahan saya dalam memasang plugin. Karena saking semangatnya saya melakukan link building pada blog baru saya ada plugin seo yang ternyata malah menyebabkan bug pada blog saya.
Akhir kata saya harus minta maaf karena bilang jangkrik pada indowebsite (meski dalam hati). Karena kesalahan bukan terletak pada indowebsite tapi pada kesalahan saya dalam link building. Tapi dengan cepat tanggap dan sabar pihak indowebsite membantu penyelesain masalah saya dengan cepat. Trima maksih indowebsite. untuk para sahabat yang penasaran dengan indowebsite langsung aja masuk di indowebsite Semoga tetap jaya didunia maya!

No comments:

Post a Comment

Search